Arosuka, netralpost.net --- Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi dalam Rangka Memperingati Hari Kemerdekaan RI Ke-79 di Lapangan Alahan Panjang Resort, Nagari Alahan Panjang, Kecamatan Lembah Gumanti, Kabupaten Solok, Sabtu (17/8/24).
Kapolres Solok AKBP Muari, S.I.K., M.M., M.H. mengikuti Upacara Detik-Detik Peringatan Proklamasi Kemerdekaan RI ke-79 pada Sabtu Tanggal 17 Agustus 2024 pukul 09.00 Wib bertempat di Lapangan Convention Hall Alahan Panjang Resort Kecamatan Lembah Gumanti Kabupaten Solok dilaksanakan Upacara Detik - detik Proklamasi dalam Rangka memperingati Kemerdekaan RI Ke - 79 Tingkat Kabupaten Solok.
Upacara Detik - detik Proklamasi Tingkat Kab. Solok dihadiri oleh Bupati Solok H. Epyardi Asda, M. Mar, Dandim 0309 Solok LETKOL Kav. Sapta Raharja, S.IP diwakili Pabung KAPTEN Inf P. Simanjorang, Kapolres Solok AKBP Muari, S.IK, MM, MH, Waka Polres Solok Kota KOMPOL Joni Darmawan, SH, Ketua Pengadilan Negeri Koto Baru Indriani, SH, M. Kn, Kepala Kejaksaan Negeri Solok Andi Metra Wijaya, SH, MH, Ketua DPRD Kab. Solok Ivoni Munir, S. Farm, Apt beserta Anggota DPRD, Sekretaris Daerah Kab. Solok Medison S. Sos, M. Si , Asisten I Setda Kab. Solok Drs. Syahrial, MM, Ketua TP PKK Kab. Solok Ny. Emiko Epyardi, S.IP, Ketua KPU Kab. Solok diwakili Ketua Divisi Teknis dan Penyelenggara KPU Kab. Solok Despa Wandri, SH, Kepala OPD Lingkup PemKab Solok, Para Camat Se Kab. Solok, Wali Nagari, KAN, BPN dan Bundo Kanduang Se Kec. Lembah Gumanti, Tamu Undangan Lainnya sekitar 1.500 (Seribu Lima Ratus) Orang.
Adapun Rangkaian Tertib dan Pejabat Upacara dalam kegiatan tersebut, Sebagai Berikut ;
Upacara Detik - detik Proklamasi Tingkat Kab. Solok berakhir Pukul 10.40 WIB dan situasi aman terkendali.
Post a Comment